Alumni Tahun 1965 – 1999 Fakultas Tehnik Sipil Unlam Melaksanakan Kegiatan Reoni dan Jalan Sehat di Unlam Banjarmasin, Kalsel

Alumni Tahun 1965 – 1999 Fakultas Tehnik Sipil Unlam Melaksanakan Kegiatan Reoni dan Jalan Sehat di Unlam Banjarmasin, Kalsel

Banjarmasin – kompaspemburukeadilan.com. Unlam Banjarmasin Kalsel, Fakultas Tehnik Sipil Melaksanakan Reoni Akbar, Sabtu, Minggu 4/5 /11 / 2023.

 

Dalam dua hari kegiatan ini Reoni, silaturahmi dan kegiatan jalan sehat tempat halaman Unlam Banjarmasin, Kalimantan selatan.

 

Dalam kegiatan jalan sehat ini ada bermacam – macam doorprize hadiah yang dibagikan kepada peserta jalan sehat, alumni Fakultas Tehnik Sipil angkatan Tahun 1965 – 1999.

Walaupun Sangat sederhana tapi sangat meriah dalam kegiatan Reoni akbar ini saling berbaur, sangat silaturahmi sekali  alumni Fakultas Tehnik Sipil,Unlam Banjarmasin, Kalsel.

 

Kegiatan Reoni ini ada beberapa pejabat daerah yang hadir kepala daerah, anggota DPR, Anggota DPRD Provinsi, dan Anggota DPRD Kab / kota se kalimantan selatan, Sangat akrab dan meriah, Ungkap nya,” panitia.

 

Terlaksananya kegiatan Reoni akbar ini berkat kontrubusi Alumni Fakultas Tehnik yang berpartisipasi dalam hal pendanaan dan tehnis sehingga terlaksana dengan luar biasa nya.

Panitia pelaksana mengatakan kegiatan ini sebagai ajang silaturahmi antar Alumni Fakultas Tehnik Sipil, saling berbaur satu sama yang lain sehingga tercipta suasana kekeluargaan, keakraban dan kerjasama. Juga melaksanakan rangkaian lomba jalan sehat, juga siapkan hadiah dooprize yang hadir dalam kegiatan reoni ini jumlah peserta seribu dua ratus orang, ungkap panitia pelaksana.

 

Arah kedepannya reoni akbar dilaksanakan tiap – tiap Fakultas yang ada diUnlam, Klaborasi, sinergi Antara Fakultas yang ada di Unlam Banjarmasin, sehingga tercipta silsturahmi yang solid antara Alumni Unlam di Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Kata nya panitia.

 

Dan ada bermacam – macam hadiah doorprize, jalan Sehat yang di perebutkan.

 

Sugi ( kimung )

        Kpk

Baca Juga  Kelompok WCM,laksanakan program susur sungai Acil odah

Alamat Redaksi

Jl. Andi Sammeng lorong pasar Kalola RW/RW : 002/002 Dusun Awotarae Desa, Kalola Kecamatan. Maningpajo Kabupaten Wajo.Provinsi Sulawesi Selatan Kode Pos: 90952

Kontak person
Redaksi@kompaspemburukeadilan.com
0852-5551-4777

Copyright © 2023 Kompaspemburukeadilan.com