Polda Riau Menggelar Pesta Rakyat Dalam Rangka Penganugerahan Gelar Adat

Polda Riau Menggelar Pesta Rakyat Dalam Rangka Penganugerahan Gelar Adat

Pekanbaru –

Kompaspemburukeadilan.com – Polda Riau menggelar pesta rakyat dalam rangka penganugerahan gelar adat kepada Tuan Irjen Muhammad Iqbal yang disematkan gelar Datuk Seri Jaya Perkasa Setia Negeri, Jumat (29/9/2023) sore.

Pesta rakyat ini dimeriahkan juga dengan aksi panggungnya hiburan dan pentas seni budaya Melayu dan bazar produk-produk UMKM.

Kapolda Riau Irjen Pol Mohammad Iqbal menerima gelar adat dari Lembaga Adat Melayu (LAM) Riau, di Balairung Tennas Effendy Gedung LAM Riau, Jalan Diponegoro, Pekanbaru, Jumat pagi.

“Acara ini merupakan bentuk rasa syukur saya atas penabalan gelar kehormatan adat ini. Ini adalah anugerah yang sangat luar biasa bagi saya sekeluarga. Baik saya secara pribadi, keluarga, dan selaku Kapolda

Baca Juga  Dandim 0314/Inhil Himbau Prajurit Jaga Netralitas TNI

Alamat Redaksi

Jl. Andi Sammeng lorong pasar Kalola RW/RW : 002/002 Dusun Awotarae Desa, Kalola Kecamatan. Maningpajo Kabupaten Wajo.Provinsi Sulawesi Selatan Kode Pos: 90952

Kontak person
Redaksi@kompaspemburukeadilan.com
0852-5551-4777

Copyright © 2023 Kompaspemburukeadilan.com